Prediksi Skor Persikabo 1973 Vs Persib Bandung
Seharusnya Persikabo lebih diuntungkan di laga ini. Namun, karena harus bermain di Stadion I Wayan Dipta, Laskar Padjajaran tidak begitu maksimal mendapat dukungan dari publiknya.
Di sisi lain, Persib Bandung sedang dalam performa bagus. Hal ini dapat dilihat dari posisinya di klasemen sementara Liga 1 2023/2024. Maung Bandung saat ini berada di posisi kedua.
Oleh karena itu, laga ini bakal dimenangkan Maung Bandung dengan prediksi skor Persikabo 1973 1-2 Persib Bandung.