Kevin Diks Andalan Timnas Indonesia
Kabar ini membuat pendukung Timnas Indonesia khawatir. Sebab, Kevin Diks adalah andalan di skuad Garuda.
Indonesia akan menjalani pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 20 Maret melawan Australia dan menjamu Bahrain pada 25 Maret.
Baca Juga: Hasil Lengkap Leg Pertama 16 Besar Liga Europa dan Conference League 2024
Jika Kevin Diks absen, tentu itu sebuah kerugian. Sebab, sebelumnya pemain Timnas Indonesia lainnya, Egy Maulana Vikri juga dilaporkan cedera.
Sementara itu, Kevin kabarnya sudah menginformasikan kondisinya tidak baik-baik saja. Dia merasa kesakitan, tapi tim medis mengatakan cederanya tidak parah dan akan diperiksa lebih lanjut.
Baca Juga: Persib Alami ‘Sial’, 2 Pemain Andalan Tak Bisa Main Lawan Semen Padang