Jadwal Timnas Indonesia
Posisi pertama kini ditempati Jepang dengan catatan 10 poin dari empat pertandingan. Samurai Biru raih 3 kemenangan atas China, Bahrain dan Arab Saudi, serta sekali imbang lawan Australia.
Tempat kedua dihuni Australia dengan raihan 5 poin dari empat laga. Tim Negeri Kanguru raih sekali menang (vs China), sekali kekalahan (vs Bahrain) dan dua hasil imbang (Indonesia dan Jepang).
Baca Juga: Bukan Cedera, Ini Alasan Eliano Reijnders Tak Masuk Line Up Lawan China
Urutan ketiga ada Arab Saudi dengan 4 poin dan peringkat keempat dihuni Bahrain juga dengan 4 poin.
Pada laga berikutnya, Timnas Indonesia dijadwalkan lawan Jepang pada 15 November dan menantang Arab Saudi pada 19 November. Dua laga itu dimainkan di Stadion Gelora Bung Karno (GBK).
Baca Juga: Susunan Pemain China vs Timnas Indonesia: Shin Tae-yong Lakukan Rotasi