Shin Tae-yong Akui Tak Mudah Pilih Pemain
Lebih lanjut, juru taktik 53 tahun itu mengaku tidak sempat memantau pemain muda di Piala Presiden 2024. Pasalnya, ia fokus pada kesehatannya dan baru akan memantau di Liga 1.
“Jujur tidak nonton karena kemarin habis dari Rumah Sakit juga. Sakit jadi harus urus diri,” tuntasnya.
Baca Juga: Prediksi Barito Putera vs Madura United: Sama-sama Cari 3 Poin
Shin Tae-yong mengakui tidak mudah memilih pemain untuk babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Juru taktik 53 tahun itu menyampaikan tidak bisa pilih pemain hanya dengan melihat satu atau dua pertandingan. Dia masih harus memantau beberapa lagi sebelum mengumpulkan pemain pada 31 Agustus nanti.
Baca Juga: Prediksi Barito Putera vs Madura United: Sama-sama Cari 3 Poin