Klasemen Timnas Indonesia
Laga Indonesia vs Australia berakhir imbang 0-0. Kedua tim mendapatkan beberapa peluang, tapi belum hasilkan gol karena lini pertahanan yang solid.
Hasil imbang kontra Australia menempatkan Indonesia di peringkat keempat klasemen sementara Grup C. Skuad Garuda kumpulkan 2 poin dari dua pertandingan.
Sedangkan Australia berada di peringkat kelima dengan 1 poin dari dua pertandingan.
Baca Juga: Maarten Paes Bikin GBK Merinding Berkat Save Kelas Dunia
Indonesia hanya berjarak 2 poin dari Arab Saudi di peringkat kedua, dan unggul atas Australia yang menempati posisi kelima.
Berdasarkan klasemen sementara, peluang Indonesia ke babak utama Piala Dunia 2026 masih terbuka lebar. Sebab, peringkta 1-2 lolos langsung, sedangkan 3-4 berkah ke fase kualifikasi selanjutnya.
Baca Juga: Idolakan Justin Hubner, Youtuber Jepang Prediksi Timnas Indonesia Menang 1-0 Atas Australia