Veddriq Leonardo Kirim Kado Spesial HUT RI
Perempuan 49 tahun itu juga mencatat bahwa waktu 4,75 detik yang dicapai Veddriq Leonardo memiliki makna khusus, bertepatan dengan peringatan HUT RI ke-79.
“Ini adalah hadiah luar biasa untuk Indonesia, dan semoga menjadi inspirasi untuk kita semua,” tambahnya.
Baca Juga: Tim Bola Basket Putra AS Raih Emas Olimpiade Paris 2024, Stephen Curry Bersinar
Veddriq Leonardo berhasil meraih medali emas di nomor speed putra, mengalahkan atlet asal China, Wu Peng, dengan catatan waktu 4,75 detik. Prestasi ini diharapkan menjadi awal dari perkembangan yang lebih besar untuk panjat tebing di Indonesia.